Pernahkah Anda menggunakan Open Office Writer saat menyimpan sebuah file dan anda bermaksud membuka file tersebut dengan Microsoft Words tetapi yang terjadi adalah file tersebut tidak bisa dibuka...
Yang harus Anda perhatikan saat menyimpan file dengan Open Office Writer adalah pastikan file tersebut ber-ekstensi .doc
Ada dua cara yang bisa Anda lakukan :
1. klik file -- save as -- ketik nama file diakhiri dengan .doc contoh : fileQ.doc -- klik save
2. klik file -- save as -- ketik nama file -- save as type pilih microsoft word 97/2000/XP(.doc) -- pastikan checkmark automatic file name extension -- klik save
Dengan cara ini file yang Anda buat di OO.o Writer bisa dibuka di Microsoft Word.
Hal yang sama juga berlaku untuk OO.o Calc dan OO.o Impres,
OO.o Calc -- pilih ekstensi .xls
OO.o Impres -- pilih ekstensi .ppt
>>> EVo <<<
woro-woro
Minggu, 10 Februari 2008
menyimpan file di Open Office
Diposting oleh Unknown di 12.16
Label: open office.org
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar